Cara Membuka Situs yang Diblokir Operator 3




Berikut ini adalah cara membuka situs yang diblokir operator 3, Axis, Telkomsel, Indosat, XL, Speedy, Smartfren, AHA dan lainnya. Saya punya beberapa cara, jadi Anda bisa boleh pilih yang mana saja.

Cara pertama dengan menggunakan web proxy. Apa itu web proxy ? Web Proxy adalah sebuah layanan dimana kita bisa membuka situs yang diblokir melalui situs tersebut. Berikut ini adalah beberapa web proxy yang bisa dicoba:
- http://proxybrowsing.com
- http://ninjacloak.com
- http://the-cloak.com
- http://proxify.com

Cara ke dua, dengan cara mengganti proxy browser Mozila Firefox. Jadi Anda harus menggunakan Mozila Firefox untuk membuka situs yang diblokir, yaitu dengan cara mengganti proxy browser tersebut.

Anda dapat browsing di internet dengan kata kunci "proxy list" dan pilih salah satu proxy di situs tersebut. Untuk setting di browser Mozilla Firefox : pilih Tools >> Options >> Advanced >> Network. Pada bagian Connection, pilih Settings. Masukkan proxi yang Anda pilih tadi kemudian klik Ok.

 Atau bisa Anda cari di situs berikut ini :
- http://www.xroxy.com/proxylist.htm
- http://www.freeproxylists.net/

Cara ke tiga, dengan mengganti DNS PC Anda. Caranya :
1. Buka Control Panel
2. Pilih "Network and Internet"
3. Pilih "Network and Sharing Center"
4. Pilih "Local Area Connection"
5. Klik "Properties"
6. Pilih "Internet Protocol Version 4"
7. Klik "Properties"
8. Isikan detail DNS seperti berikut:
- Preferred DNS Server : 208.67.222.222
- Alternate DNS Server : 208.67.220.220

Cara Membuka Situs yang Diblokir Operator 3

Bisa juga dengan mengganti setting DNS pada modem yang anda gunakan ke DNS Google (8.8.8.8 / 8.8.4.4) atau menggunakan DNS JUMPER. Yakni sejenis software yang berfungsi untuk merubah setting DNS standar menjadi DNS yang kita inginkan. Dengan cara memakai DNS lain, tentunya Anda bisa mengganti IP internet Anda sesuai dengan DNS yang sesuai dengan yang kita mau.

Cara ke empat bisa menggunakan aplikasi rahasia seperti ZenMate Security, Privacy & Unblock Site. Silahkan gunakan aplikasi itu yang disedikan untuk pengguna desktop serta android.

Terakhir, tutorial ini bisa Anda gunakan untuk hal positif misalnya untuk melihat iklan yang tayang di negara lain, khusus buat blogger. Saya tidak bertanggung jawab jika  digunakan untuk hal negatif. Dosa ditanggung sendiri. Ibarat pisau, jadi bermanfaat jika digunakan untuk hal positif, jadi negatif jika dipakai merampok. Jadi tergantung penggunanya bukan penjualnya.

 Baca juga :
- cara membuka situs yang diblokir operator 3 di android
- cara membuka situs yang diblokir kartu 3 di android
- cara membuka situs yang diblokir biznet
- cara membuka situs diblokir android
- cara membuka situs yang diblokir indosat di android
- cara membuka situs yang diblokir 3 di hp
- cara membuka situs yang diblokir operator di android
- cara membuka situs yang diblokir xl di android

Sumber :
http://streslagi.blogspot.co.id/2014/02/cara-membuka-situs-yang-diblokir.html?m=1
https://pentium999.wordpress.com/2012/11/19/cara-membuka-situs-yang-di-blokir-oleh-3-three/
http://www.indoblog.me/2016/02/cara-membuka-website-yang-di-blokir.html



Back To Top